Perbedaan Sistem Informasi dan Sistem Komputer
SIstem Informasi Jurusan sistem informasi adalah sebuah jurusan yang tergolong baru. Jurusan ini dianggap sebelah mata oleh warga IT, karna dahulu sudah ada jurusan (Tek.Informatika dan Tek.Komputer) yang dirasa telah cukup. Jurusan Sistem Informasi pun memiliki sebuah perbedaan dengan kedua jurusan sebelumnya. dan Apakah sebenarnya di dipelajari? kedua jurusan tersebut telah mempelajari tentang, software, hardware, dan database. dan ternyata ada satu bidang lagi yang belum cukup yaitu manajemen, itulah studi utama dari Sistem Informasi. Jurusan inipun membahas tentang bagaimana menerapkan dan membangun teknologi informasi yang mirip dengan proses bisnis saat ini. Mungkin masih banyak dari kalian yang bingung apa yang akan kita dapatkan setelah lulus dari program studi Sistem Informasi ini? Dan ilmu apa sajakah yang akan kalian dapatkan setelah kalian lulus dari program studi Sistem Informasi? Berikut ini adalah sebuah pekerjaan dan kemampuan yang cocok untuk lulusan SI